Info Pendaftaran PKL Semester Ganjil T.A 2021-2022

Prosedur MENDAFTAR PKL sebagai berikut:

  1. Mahasiswa melakukan pengajuan Surat Magang dengan mengisi Surat dengan benar dan pilih jenis ajuan sebagai berikut:
    – Pengajuan Baru
    – Lama / Perpanjangan
    – Lama/Perpanjangan dengan Skripsi
  2. Telah mengisi Surat Pernyataan (Print dan tulis tangan, lengkapi materai Rp.10.000; kemudian Upload)
  3. Sudah melakukan pembayaran biaya PKL (diloket Keuangan).
    – Kelas Reguler = Rp. 250.000;
  4. Membayar biaya Seminar PKL sebesar Rp. 100.000; via transfer melalui Bank Mandiri No. Rekening: 031-05-5553333-3 atas nama Yusri Ikhwani.
    Saat mentransfer tambahkan 3 digit terakhir NPM anda pada jumlah yang ditransfer. Misal jumlah yang dibayar Rp. 100.000; dan NPM 16.63.0123 maka jumlah yang ditransfer sebesar Rp. 100.123;
  5. Bukti transfer harus di Scan/difoto untuk diuplad nantinya dihalaman website pendaftaran
  6. Melakukan pendaftaran di website https://ta.fti.uniska-bjm.ac.id/
  7. login. untuk username dan password sama seperti SIA. lalu ikuti semua langkah-langkah di website pendaftaran.
  8. Pendaftaran dimulai dari tanggal 20 September 2021 s/d Tanggal 15 Oktober 2021.
  9. Hal-hal lain yang berkaitan dengan syarat-syarat diatas, apabila masih merasa belum jelas, silakan hubungi melalui Telegram 085348012666 (pak zaenuddin).
  10. Pendaftaran tersebut dinyatakan sukses apabila sudah diverifikasi secara online oleh Staf Fakultas.